Tuesday, January 21, 2020

3 Tugas Pokok yang Dilakukan Penyelenggara Acara

3 Tugas Pokok yang Dilakukan penyelenggara Acara

          Kalian pasti sudah sering mendengar istilah penyelenggara acara atau yang lebih sering disebut EO(Event organizers), kan?. Event Organizer adalah penyelenggara acara yang merancang dan mengontrol suatu acara supaya lebih menarik . Tidak semua acara yang ada perlu campur tangan seorang EO. Untuk lebih jelasnya, yuk baca artikel ini sampai selesai.

1. Men-Design se-Kreatif Mungkin

            Disinilah kreatifitas kamu akan diuji sebagai penyelenggara acara. Design yang kamu lakukan disini tidak berupa dekorasi tempat saja tetapi bagaimana konsep acaranya, dan serta transisi kegiatan terhadap susunan acara yang akan dibuat. Pada fase ini kamu harus memutar otak anda dan mendengarkan masukan serta keinginan klienmu terhadap acara yang akan dibuat.

2. Buat Proposal 


           Lalu membuat proposal. Di fase ini kamu seharusnya sudah mendapat krangka yang bagaimana acara akan berjalan dengan aman dan suasananya yang tentram. Membuat proposal biasanya cukup memakan waktu yang sedikit lama dan memakan biaya, apalagi jika proposal yang akan kamu buat membutuhkan sketsa, gambar, ataupun foto. Proposal menjadi sangat penting gunanya tidak hanya sebagai cara menjelaskan kerangka acara yang akan dibuat dan berjalan.

3. Ber-Organisasi dengan Client

          Setelah membuat proposal, dan proposal kamu diterima oleh klien kamu, langkah selanjutnya adalah mewujudkan hal-hal yang telah tertuang dalam proposal pembuatan acara yang kamu miliki. Disini kamu mulai mencari supplier yang dibutuhkan, mensurvei dan membooking tempat yang sesuai, dan segalah hal penting lainnya secara detail. Tips yang dapat kamu praktikan adalah memiliki kontak orang yang dapat dihubungi jika ada keputusan besar yang harus diambil jika munculnya kendala, baik itu kontak client ataupun kontak penyedia kebutuhan acara. Kamu harus hanya memiliki satu kontak untuk setiap kepentingan yang kamu butuhkan. Hal ini bertujuan agar tidak terjadi miss komunikasi antara kamu, klienmu, dan supplier.

     Setelah membaca artikel ini kami  harap paham apa saja yang telah kami berikan ilmu kepada anda, dan jangan lupa apabila anda ingin menjadi penyelenggara acara anda harus memliliki komunikasi yang ketat. disini kami menyewakan alat  komunikasi  seperti HT, ClearCom               caranya gampang hanya dengan KLIK DISINI!!! untuk berkonsultasi dan  menanyakan harganya.

Terima Kasih telah membaca artikel kami , mohon maaf apabila ada kesalahan kata, terima kasih

-said alhudri

The post 3 Tugas Pokok yang Dilakukan Penyelenggara Acara appeared first on Momototoy Communication.



Source : https://ift.tt/37gSgRJ

0 comments:

Post a Comment